LOGO gerung
Beranda > Berita > Pelantikan Kepala Lingkungan Terpilih Se-Kecamatan Gerung
LINTAS SEKTOR

PELANTIKAN KEPALA LINGKUNGAN TERPILIH SE-KECAMATAN GERUNG

Posting oleh gerunglobar - 4 Jan. 2023 - Dilihat 134 kali

Rabu, 4 Januari 2023 , Jam 08.30 Wita sampai Selesai, bertempat di  Gedung Sanggar Mutu Kec. Gerung

PERIHAL : PELANTIKAN KEPALA LINGKUNGAN TERPILIH
--------------------------
Kegiatan pelantikan dihadiri oleh:
1. Ibu Wakil Bupati Lombok Barat
2. Asistand 1
3. Kabag. Tapem Setda Lobar
4. Kabag. Protokol Setda Lobar
5. Camat Gerung
6. Kapolsek Gerung
7. Danramil Gerung
8. Lurah Se- Kec. Gerung
9. KUA Kec. Gerung
10. Para Kepala Lingkungan
       Terpilih
11. Perwakilan Toga, Tomas setiap 
       Lingkungan
12. Anggota Pol PP Kab. Lobar.

Adapun rangkaian kegiatan sebagai berikut:
1. Pembukaan
2. Menyanyikan lagu Indonesia 
     Raya dan Mars Lobar
3. Pembacaan Surat Keputusan 
    Lurah
4. Pembacaan Naskah Sumpah 
     Oleh Camat Gerung
5. Pembacaan Naskah Pantikan
    Oleh Camat Gerung
6. Penandatanganan SK oleh
     Kaling yang dilantik
7. Penyerahan SK oleh masing- 
    Masing Lurah
8. Sambutan Ibu Wakil Bupati
9. DOA

NAMA -NAMA KELURAHAN BESERTA  LINGKUNGAN YANG DI LANTIK
--------------------------
1. Kelurahan Gerung Selatan
     - Kepala Lingkungan Reyan
     - Kepala Lingkungan Tanjung 
         Gunung
     - Kepala Lingkungan Menang
     - Kepala Lingkungan Dodokan
     - Kepala Lingkungan Perigi

2. Kelurahan Gerung Utara
    - Kepala Lingkungan Montong 
       Are
    - Kepala Lingkungan Pohdane
    - Kepala Lingkungan Batu Anyar

3. Kelurahan Dasan Geres
    - Kepala Lingkungan Dasan
        Geres Tengah
    - Kepala Libgkungan Dasan
        Geres Barat
    - Kepala Lingkungan Dasan
        Geres Selatan
    - Kepala Lingkungan Bawak
       Gunung
    - Kepala Linhkungan Cemare
       Karang Tengak
    - Kepala Lingkungan Menang
       Timur
    - Kepala Lingkungan Aik Ampat
    - Kepala Lingkungan Perumda
        
Acara pengambilan sumpah dan pelantikan Kepala Lingkungan di Tiga Kelurahan berjalan hidmat, aman dan lancar.

Demikian untuk maklum sebagai bahan laporan.


Silahkan beri komentar

Email tidak akan di publikasi. Field yang harus diisi ditandai dengan tanda *